Aksi Bergizi Generasi Muhammadiyah (GenMU)

Aksi bergizi yang dilakukan dari 10 sekolah Muhammadiyah yaitu tingkat SMP dan SMA . kegiatan ini diselenggrakan oleh Kementrian Kesehatan Republik Indonesia yang bekerjasama dengan Pimpinan Pusat Muhammadiyah. Alhamdulillah SMA Muhammadiyah ditunjuk sebagai swakelolah.